Tag: artist

Wall Painting Mural for Residential Houses

Desain interior untuk rumah tinggal lebih cocok yang menciptakan suasana nyaman dan kekeuargaan, kali ini akan dibahas lebih spesifik tentang lukis dinding pada rumah tinggal. Di dalam suatu rumah terdapat beberapa ruangan yang memiliki fungsi berbeda, antara lain ruang tamu, ruang keluarga, kamar tidur, ruang makan yang biasanya berdekatan dengan dapur dan juga kamar mandi. […]

Mural for Interior Design

Mengikuti perkembangan zaman mural tidak lagi menjadi lukisan dinding yang hanya terpampang di jalan yang bisa dinikmati secara umum. Kini mural atau lukisan dinding sudah mulai dikreasikan sebagai pelengkap untuk memperindah ruangan atau penyeimbang warna pada design interior. sebagai satu dari tujuh prinsip design interior warna merupakan peranan penting yang harus ada di dalam suatu […]

Mural as Wall Painting

Kenapa mural menjadi semakin populer belakangan ini? Hal tersebut adalah pertanyaan yang seringkali ditanyakan kepada tim Indonesia Mural dari orang-orang yang menonton kami dalam proses pembuatan mural.   Pada dasarnya jawabannya selalu bervariasi tergantung dari kebutuhan masing-masing klien yang pasti berbeda tergantung dari mural yang dibuat. Akan tetapi, beberapa hal ini merupakan hal-hal yang sering […]

Why Mural?

Mural can be made for the usage of interior and outdoor needs as how you want it to be. It can be suited to be flexible with the shape of the room and places, even in the other side it will fulfill your taste of design. As one of the guarantee, we used various technique […]